Tips Menabung Untuk Pelajar


http://www.bapertarum-pns.co.id/uploads/headline/


Tips Menabung Untuk Pelajar

Menabung

Menabung adalah menyisihkan sebagian uang kita miliki untuk disimpan. Menabung merupakan salah satu cara untuk mengelola uang. Menabung yang paling mudah adalah di rumah karena dapat dilakukan setiap waktu. tapi dengan menabung di rumah kita dapat mudah terpancing atau tergoda oleh uang yang kita miliki untuk segera di belanjakan ,terutama Wanita yang cenderung suka melakukan shoping, sebagian orang mengeluhkan hal ini .
Ini lah cara mengatasi hal tersebut :
1. Menabung di Orang Tua

Orang tua adalah orang pertama yang menjadi kepercayaan kalian , jadi saya saran kan titipkan lah uang kalian ke mereka , ingat "Orang Tua Kalian" bukan orang tua teman kalian :D hahaha

2. Menabung di tempat tabungan yang ada kunci nya

Tabungan jaman sekarang udah berbagai macam bentuk nya , ada yg dari plastik ,tanah liat , besi ,dan bahkan juga ada yg mirip dengan Atm dengan bentuk yang kecil atau mini .
saya saran kan kalian beli tabungan yang di lengkapi alat pengunci . kalau uang kita di dalam tabungan tersebut udah banyak ,  segera lah Kunci tabungan tersebut , dan buang lah kunci nya agar kita tidak bisa membuka nya, dengan begitu uang kita akan aman .
kalau kalian sangat membutuhkan uang tersebut maka yang kalian perlukan adalah Palu dan alat" lain nya untuk membongkar :v

3. Menyimpan uang sembarangan

Kita biasanya menyimpan uang pada tempat yang di sediakan , misal : tabungan , bank ,dll .
dengan cara ke 3 ini kita tidak memerlukan tabungan,bank.dll , karena kita hanya membutuh kan tempat yg tersembunyi misal ; di bawah lemari , di dalam buku tulis , atau bisa juga di lobang ventilasi :v , pokok nya tempat yg tidak bisa di pikir secara logika .
Letak kan uang kalian di dalam tempat tersebut dalam jumlah banyak misalnya 400rb .
dengan berjalan nya waktu kita akan lupa kalau kita menaruh uang ke dalam tempat tersebut , Dan tiba saat nya dimana kita sangat membutuh kan uang maka kalian akan mengingat ingat letak uang kalian , dan TARA :D , uang kalian aman dalam waktu yg sangat lama .
jika anda termasuk orang yang Pelupa , maka jangan sekali kali melakukan cara ini karena akibat nya FATAL

Nah itu saja tips menabung versi saya :D , sampai sekarang saya masih menerapkan cara nomer 3 , dan saya pernah mengalami "Lupa Tempat" yang merugikan uang saya :D
So kita harus tetap Berhati hati dalam menyimpan uang , semua cara pasti ada resiko nya .
Salam Damai :D

Penulis : Achmad Ariansyah

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Program C++ Menghitung Gaji Karyawan

Windows Phone di Android ? Bisa saja .